membuat sendiri lampu indikator LED Bar, untuk lampu sinyal pada kendaraan


selamat pagi semuanya pagi yang cerah kali ini kita akan mengingat salah satu project yang kami kerjakan. project ini berupa palikasi arduino untuk menambahkan lampu sinyal-sinyal pada kendaraan, diantaranya yaitu :


  • lampu rem --> Baris Led  akan berkedip-kedip dengan cepat
  • lampu sein kanan --> Baris Led  akan berjalan ke kanan dengan urutan nyala dan mati bergantian
  • lampu sein kiri --> Baris Led  akan berjalan ke kiri dengan urutan nyala dan mati bergantian
  • lampu animasi --> Baris Led  menyala, strobo, tupuk, nyala mati kiri kanan , dsb

jadi, bisa dibuat lampu untuk di belakang kendaraan, kita misalkan truk. di mobil-mobil tersebut  akan semakin indah seperti lampu-lampu pad amobil-mobil premium yang sudah menggunakan led sebagai tanda yang ber animasi ketika ingin berbelok.

jadi, kreasikan sendiri sesua keinginan :-)


berikut video pengendaliannya :





untuk produk/project lebih lanjut, konsultasi dan hubungi kami di:

Iyadh Electronics   
scadaserverreport@gmail.com 
wa: 0898-2000-108



Komentar

Postingan Populer